Pengembalian dilakukan dengan sistem manual di Perpustakaan dengan prosedur sebagai berikut:
- Pemustaka mengembalikan bahan pustaka ke meja sirkulasi
- Pustakawan/ staff perpustakaan memeriksa keutuhan bahan pustaka yang di kembalikan pemustaka.
- Pustakawan/ staff peerpustakaan meriksa apakah pemustaka tersebut dikenakan denda keterlambatan pengembalian atau tidak.
- Apabila ada keterlambatan kepada peminjam dikenakan denda perhari Rp.2000/1 buku
- Apabila buku rusak atau hilang, pemustaka harus mengganti dengan judul buku yang sama
- Pustakawan/staf perpustakaan merapikan perlengkapan buku bahan pustaka di rak buku berdasrkan sistem kalsifikasi DDC
